Dunia otomotif (kendaraan bermotor) terus berkembang pesat selama tiga dasawarsa terakhir, baik dari segi teknologi, desain, maupun harga.
Buku "Reparasi Motor Bensin Dan Disel" ini kami susun dengan tujuan mengembangkan kreativitas dan aktivitas para pelajar dan remaja lebih meningkatkan keterampilan teknik bidang otomotif.