Inilah kisah tentang manusia-manusia didikan langsung rasulullah .ada yang santun dan lembut dalam bergaul namun sangat tegas dalam memegang prinsip
Fiqih sering disebut hukum islam, bahkan ketika mengenal secara mendalam tentang fikih berarti telah mengenal islam, meskipun substansinya islam, bukan sekedar fikih.
Membicarakan masalah furu'iyyah dalam fikih hampir dipastikan berujung pada beragamnya pendapat para alim ulama dalam persoalan tersebut.
Sayyid Sabiq lahir dari pasangan sabiq Muhammad At-tihami dan Husna ali Azeb. Sesuai dengan tradisi keluarga islam di mesir pada masa itu, sayyid sabiq menerima pendidikan pertama di kuttab, tempat belajar pertama untuk menulis,membaca, dan menghafal al-qur'an.
Salah satu warisan para ulama terdahulu adalah : Membaca,menelaah(riset) dan menulis.
selama 13 tahun di makkah, Sesudah diangkat menjadi rasul, nabi Muhammad mengajak manusia kepada tauhid dan pelurusan aqidah , karena hal itu merupakan pondasi bangunan Islam
Tidak ada seorangpun yang dapat mengetahui sebelumny, bagaiman dan kapan iman itu akan datang dan memasuki hati jiwanya
Salah satu informasi yang diharapkan dapat membantu dan mendorong pembaca untuk mengambil hikmah di balik kejadian yang telah menimpa orang-orang durhaka yang diceritakan dalam Al-qu'ran